Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2016

KOPERASI SEBAGAI SOKO GURU PEREKONOMIAN NASIONAL

KOPERASI SEBAGAI SOKO GURU PEREKONOMIAN NASIONAL Negara Indonesia mempunyai pandangan yang khusus tentang perekonomiannya. Hal ini termuat dalam UUD 1945, Bab XIV Pasal 33 ayat (1) yang menyebutkan bahwa “Perekonomian disusun sebagai usaha bersama berdasar atas azas kekeluargaan.” Menurut para ahli ekonomi, lembaga atau badan perekonomian yang paling cocok dengan maksud Pasal 33 ayat (1) UUD 1945 adalah koperasi. Dalam koperasi, modal dan kegiatan usaha dilakukan secara bersama-sama. Hasilnya juga untuk kesejahteraan anggota secara bersama-sama.             Koperasi dari asal katanya. Koperasi berasal dari kata co yang berarti bersama dan operare yang berarti bekerja atau berkarya. Unsur dasar pengertian koperasi sudah terlihat dari kata dasarnya itu. Jadi, koperasi berarti kelompok atau perkumpulan orang atau badan yang bersatu dalam cita-cita atas dasar keke...

KOPERASI

KOPERASI A.    Pengertian Koperasi adalah sebuah badan usaha yang memiliki anggota dan setiap orangnya memiliki tugas dan tanggung jawab masing-masing yang memiliki prinsip koperasi dan berdasarkan pada ekonomi rakyat sesuai dengan asas kekeluargaan yang tercantum pada Undang-Undang nomer 25 tahun 1992. Prinsip-Prinsip koperasi merupakan landasan pokok koperasi dalam menjalankan usahanya sebagai badan usaha dan gerakan ekonomi rakyat untuk membangun koperasi yang efektif. Prinsip koperasi terbaru yang dikembangkan International Cooperative Alliance adalah : ·          Keanggotaan yang bersifat terbuka dan sukarela ·          Pengelolaan yang demokrasi ·          Partisipasi anggota dalam ekonomi ·          Kebebasan dan otonomi ·          Pengembangan pendidik...

SEJARAH KOPERASI DI DUNIA DAN DI INDONESIA

SEJARAH KOPERASI DI DUNIA DAN DI INDONESIA A.    Sejarah Koperasi di Dunia 1.     Koperasi di Inggris Lahirnya koperasi pertama di inggris yang terkenal dengan nama koperasi Rochdale dibawah pimpinan Charles Howart pada 24 oktober 1844 yang didirikan dikota Rochdale dan beranggota 28 pekerja. Lahirnya koperasi di inggris sangat erat kaitanya dengan revolusi industri inggris yang terjadi pada pertengahan abad ke-18 dimana melahirkan tatanan ekonomi baru yang berbasis kapitalisme yang hanya mengesahkan keserakahan dan melahirkan persaingan bebas yang tidak terbatas. System ekonomi kapitalis hanya berpihak pada pemilik modal sehingga hanya memperdalam kemelaratan dan kemiskinan bagi masyarakat ekonomi lemah.ketimpangan ekonomi dalam masyarakat akibat kapitalis mendorong lahirnya ideologi sosialisme dan koperasi adalah aliran diantara kedua ideologi tersebut. Pada awalnya, Koperasi Rochdale berdiri dengan usaha penyediaan barang-barang konsumsi ...